Selasa, 04 Desember 2018

Efek samping teripang emas

Efek samping teripang emas-, Gamat Emas adalah species hewan yang hidup di dasar laut. Teripang hampir menyebar di seluruh perairan di dunia, gamat atau teripang emas telah di identifikasi dan memiliki hampir 1250 lebih species di seluruh lantai lautan di dunia ini, termasuk gamat emas (Golden Stichoupus Variegatus) ini. Salah satu populasi terbesar teripang berada di asia pasifik dan salah satunya di negara kita di Indonesia. #Efek Samping dan Manfaat Teripang Untuk Kesehatan.

Efek samping teripang emas

Kandungan Teripang Emas

Kandungan gizi yang terdapat dalam Teripang Emas bisa dikatakan cukup lengkap, dimana berdasarkan hasil penelitian, terdapat sekitar 50 jenis kandungan aktif biologi yang ditemukan di dalam Teripang Emas, diantaranya protein 86,8%; kolagen 80,0%; mineral; mukopolisakarida; glucasaminoglycans (GAGs); antiseptik alamiah; glucosamine dan chondroitin; saponin; omega 3, 6, dan 9; asam amino; lektin; vitamin dan mineral, gamapeptide.

Manfaat Teripang Emas Untuk Kesehatan

1.Mempercepat penyembuhan luka, entah itu luka dalam maupun luar. Sangat baik bagi kaum bunda yang baru melahirkan.

2. Menunda dan memperlambat proses penuaan dini, sehingga kulit tidak mudah kering dan keriput.

3. Meringankan dan mengurangi gejala asam urat.

4. Mencegah terbentuknya batu ginjal atau yang lebih dikenal dengan kencing batu.

5. Mengontrol kadar gula darah yang baik jika dikonsumsi oleh penderita diabetes.

6. Meningkatkan sistem imun atau daya tahan tubuh terhadap serangan penyakit.

7. Kaya akan antioksidan yang ampuh untuk menangkal radikal bebas.

8. Menyembuhkan masalah sistem pencernaan khususnya untuk maag.

9. Obat herbal untuk penyakit lupus.

10. Menurunkan kadar kolesterol jahat dalam darah.

11. Membantu proses pembentukan sel darah merah (hemoglobin).

12. Melancarkan sirkulasi atau peredaran darah dalam tubuh, sehingga cocok untuk penderita hipertensi.

13. Melancarkan sistem pernafasan yang terkait dengan pencegahan sesak nafas.

14. Menyembuhkan penyakit hepatitis (gangguan hati).

15. Berkhasiat untuk mengobati tumor pada lambung.

16. Mengatasi gejala sinusitis.

17. Bermanfaat menyembuhkan kista pada ovarium.

18. Menyembuhkan nyeri pada persendian (Athritis tulang).

19. Mengurangi resiko terkena serangan jantung.

20. Menjaga dan mempertahankan sel-sel tubuh. #Efek Samping dan Manfaat Teripang Untuk Kesehatan

Efek Samping Teripang Emas

Efek samping teripang emas
Setelah membahas mengenai berbagai manfaat teripang yang sangat luar biasa untuk kesehatan, teripang juga mempunyai beberapa efek samping. Efek samping teripang berhubungan dengan cara mengkonsumsi teripang secara , cara pengolahan dan karena tidak terbiasa mengkonsumsinya. Secara keseluruhan efek samping teripang tidak berbahaya untuk kesehatan, berikut ini penjelasan mengenai efek samping teripang:
Jika Anda mempunyai alergi terhadap makanan laut atau seafood lebih baik Anda tidak mengkonsumsi teripang secara langsung. Karena dapat menimbulkan efek samping seperti alergi, gatal-gatal, dan ruam dikulit.

Anda juga disarankan tidak mengkonsumsi teripang jika sedang mengkonsumsi obat pengencer darah karena mungkin dapat mengakibatkan beberapa masalah pada kesehatan Anda.

Wanita hamil dan menyusui juga disarankan tidak mengkonsumsi teripang secara langsung karena dikhawatirkan dapat membahayakan kesehatan bayi dan ibu hamail. Karena sejauh ini belum ada bukti ilmiah terkait teripang aman dikonsumsi secara langsung oleh ibu hamil dan bayi.

Mungkin itulah beberapa efek samping dari mengkonsumsi teripang secara langsung. Namun Anda jangan khawatir, karena sekarang sudah banyak teripang yang diolah dengan terkologi modern. Sehingga Anda dapat mengkonsmsi ekstrak teripang yang lebih aman.

Itulah penjelasan mengenai manfaat dan efek samping teripang emas. Teripang adalah nutrisi yang disediakan alam dari laut, manfaatkanlah untuk kesehatan Anda dengan mengkonsumsi ekstraknya karena dinilai lebih aman tanpa efek samping jika dibandingkan mengkonsumsi secara langsung dijadikan santapan.

Baca Juga : QnC Jelly Gamat

0 komentar:

Posting Komentar